

Kepala SMPN 6 Madiun bersama Kepala Perpustakaan SMPN 6 Madiun (18-11-2020) (Mila)
SPENSIXNEWS – Rabu, 18 November 2020 ibu Mila Puji Lestari selaku kepala sekolah beserta ibu Ulin Nugraha selaku Kepala Perpustakaan menerima piala juara 2 lomba perpustakaan tingkat Kota Madiun. Tidak hanya piala, pemenang lomba juga mendapatkan uang pembinaan sebesar 2 juta rupiah.
Acara tersebut diselenggarakan di R13 Pemerintah Kota Madiun.

Penerimaan Piala Juara 2 Perpustakan (18-11-2020) (Mila)